Ari Usman Chaniago
Berbagi itu Indah
Oleh : Dr. KH. Surahman Hidayat, MA Kapoksi II FPKS DPR RI Setiap orang, individu dan kelompok mempunyai ucapan salamnya masing-masing dan dengan bahasanya masing-masing. Selamat pagi, siang, malam, berjumpa berpisah (Indonesia). Good morning afternoon, evening, night (Inggris). Shobahal khair, masaal khair (budaya Arab), Assalamu’alaikum (Arab Islam). Ada pula ungkapan salam yang lain, menurut agama,
DetailsNu’man bin Tsabit yang dikenal dengan sebutan Abu Hanifah, atau populer disebut IMAM HANAFI, pernah berpapasan dengan anak kecil yang berjalan mengenakan sepatu kayu (terompah kayu). Sang Imam berkata: “Hati-hati nak dengan sepatu kayumu itu, jangan sampai kau tergelincir.” Bocah ini pun tersenyum dan mengucapkan terima kasih, dan bertanya: “Bolehkah saya tahu namamu Tuan?” “Nu’man
DetailsArti Fii Amanillah adalah sebuah doa yang biasa kita ucapkan kepada mereka yang sedang bepergian memiliki arti yang magis, “(semoga) engkau selalu berada dalam lindungan Allah.” Sebuah doa yang memiliki makna yang dalam; “semoga Allah menjagamu dalam perjalanan ini, kembali kepada keluarga dalam keadaan selamat tanpa kurang suatu apa.” Fii amanillah, sebuah doa yang pendek,
Detailsبسم الله الرحمن الرحيم السلام عليكم ورحمة الله وبركاته. Alangkah indahnya DIAM bila BICARA dapat menyakiti orang lain … Alangkah terhormatnya DIAM bila BICARA hanya untuk merendahkan orang lain … Alangkah bagusnya DIAM bila BICARA bisa mengakibatkan terhinanya orang lain … Alangkah cerdiknya DIAM bila BICARA dapat menjerumuskan orang lain … Alangkah bijaknya DIAM bila
DetailsSudah tahukah KAUM LELAKI bahwa Rasulullah tidak pernah meninggalkan sholat berjamaah, sejak sholat diwajibkan malam Isra’ Mi’raj hingga sholat terakhir dalam hidup beliau ? Tahukah KAUM LELAKI bahwa banyak di antara para ulama yang seumur hidupnya tidak pernah sholat fardhu sendirian dan selalu berjamaah sampai akhir hayat mereka ? Tahukah KAUM LELAKI bahwa diantara mereka
DetailsAndaikan rupa & jasad lebih penting dibandingkan ruh. . Tentulah ruh tidak naik ke langit. . Akhir dari jasad hanyalah akan dikubur di bawah tanah !! Betapa banyak orang yg terkenal di bumi. .. mereka malah tidak dikenal di langit Dan betapa banyak orang yang tidak terkenal di bumi … justru sangat terkenal di langit
DetailsCEO Google, Sundar Pichai mulai banyak dikenal orang setelah menjabat pimpinan tertinggi raksasa perusaha-an Google. Pichai terlahir di Tamil Nadu, India pada tahun 1972. Pichai dikenal oleh karyawan Google sebagai seseorang yang selalu berhasil merealisasikan rencana menjadi kenyataan. Beberapa proyek dia yang sukses yakni browser Chrome dan Android. Sundar Pichai memang dikenal sebagai orang yang
DetailsSuatu hari di tepi sungai Dajlah, Hasan al-Basri seorang Sufi besar melihat seorang pemuda duduk berdua-duaan dengan seorang perempuan. Di sisi mereka terletak sebotol arak. Kemudian Hasan berbisik dalam hati, “Alangkah buruk akhlak orang itu dan baiknya kalau dia seperti aku..! ”. Tiba-tiba Hasan melihat sebuah perahu di tepi sungai yang sedang tenggelam. Lelaki yang
DetailsTempatnya jauh, kau mengeluh.. Tempatnya dekat, kau tak berangkat … Ada jadwal pagi, kau minta petang… Dipindah petang, kau lelah baru pulang… Ngaji di hari biasa, kau bilang sibuk kerja…. Ngaji di akhir pekan, kau bilang bentrok banyak undangan dan urusan… Kelas sudah berjalan, kau tanya kapan lagi pendaftaran…. Di buka pendaftaran baru, kau bilang
DetailsPeringatan untuk Para Penista Islam Oleh : Ahmad Sastra Tersayat rasanya hati ini, tatkala rumah Allah yang suci dan disucikan dinista. Amarah membuncah melihat wajah pongah tak beradab di dalam masjid. Dengan sombong dan tak merasa bersalah perempuan itu menginjakkan sepatu najisnya di dalam masjid. Tak hanya sampai disitu, bahkan anjing yang diharamkan Allah turut
Details